Ketentuan Bantuan Subsidi Upah Pekerja dengan Gaji Dibawah 3,5 Juta
Ketentuan Bantuan Subsidi Upah Pekerja dengan Gaji Dibawah 3,5 Juta
SITEKNONEWS – Pemerintah kembali menaikkan level Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Level 4. Ini dimaksudkan untuk memutuas rantai penyebaran Covid19. Untuk mencegah Pemutusan Hubungan Kerja (PHK) bagi karyawan dengan gaji rendah atau gajid di bawah 3,5 Juta, pemerintah kembali menyalurkan Bantuan Subsidi Upah (BSU) dengan Total Anggaran mencapai 8 Triliun Rupiah.
Anggaran Tersebut termasuk dalam anggaran Pemulihan Ekonomi Nasional (PKU) dan diharapkan dapat membantu para pekerja dan buruh yang terdampak PPKM Darurat. Selain itu, dengan BSU diharapkan menaikkan daya beli masyarakat dan meningkatkan kesejahteraan buruh atau pekerja.
Subsidi Upah untuk pekerja
Pekerja yang terdampak dengan diberlakukannya dan di perpanjangnya PPKM darurat ini sangat signifikan. Masyarakat yang bekerja dengan sistem harian sangat terpukul dan merasakan kesulitan ekonomi. Dengan diglontorkan BSU ini, diharapkan masyarakat tetap bisa memenuhi kebutuhan pokoknya.
PPKM Darurat memang sangat berpengaruh terhadap pendapatan masyarakat, terkecuali dengan masyarakat dengan upah tetap.
Syarat Mendapat BSU Bantuan Subsidi Upah
Syarat Mendapat BSU untuk Karyawan dengan Gaji Dibawah 3, Juta :
Warga Negara Indonesia (WNI).
Pekerja/Buruh penerima Upah di bawah Rp3,5 juta atau UMK setempat.
Terdaftar sebagai peserta jaminan sosial tenaga kerja yang masih aktif di BPJS Ketenagakerjaan.
Berada di Zona PPKM Level 4.
Pekerja/buruh pada sektor industri barang konsumsi, perdagangan dan jasa (kecuali jasa Pendidikan dan Kesehatan), transportasi, aneka industri, properti dan real estate.
Perlu dipahami, bahwa Subsidi Upah Ini ada syarat yang baru, yaitu pekerja berada di Zona PPKM Level 4.
Untuk Masayarkat sebagi pelaku UMKM juga mendapatkan dampak yang cukup besar, penurunan penjualan secara otomatis menurunkan pendapatan. Sedangkan upah untuk pekerja tetap harus dibayarkan, ini pasti akan membutuhkan biaya cadangan untuk menutup biaya produksi.
Karena Kondisi PPKM ini, maka pemerintah juga menyalurkan BLT UMKM atau Banpres BPUM tahap 3. Bantuan UMKM ini bisa di cek melalui eform.bri.co.id. Untuk detailnya bisa di Cek Penerima BLT UMKM Banpres BPUM di eform.bri.go.id
Diguyur 10 T Untuk Program Kartu Prakerja, Ayo Daftar… SITEKNONEWS - Program Kartu Prakerja masih terus bergulir, Pemerintah melalui Menteri Keuangan Sri Mulyani akan menambahkan anggaran 10 T untuk program Kartu Prakerja pada tahun…
Mau Dapat BLT UMKM Rp. 1,2 Juta? Ini Caranya SITEKNONEWS - Kabar baik bagi para pemilik Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) di Seluruh Indonesia,BLT Banpres BPUM Masih terus dilanjutkan. Kementerian Koperasi dan Usaha…
Pemerintah Kucurkan Tambahan Dana Bansos Rp. 39,19 Triliun SITEKNONEWS - Imbas pemberlakuan PPKM Darurat Pemerintah Mengucurkan Penambahan Bantuan Sosial senilai Total Rp. 39.19 Triliun. Seperti yang dikatakan Menko Maritim dan Invenstasi Luhut Binsar…
Dampak APBN terhadap kegiatan ekonomi masyarakat adalah…. Dampak APBN terhadap kegiatan ekonomi masyarakat adalah…. Meningkatkan pembangunan proyek prasarana sosial dan pemulihan perekonomian Menstabilkan pelayanan pemerintah kepada masyarakat Menstabilkan pelayanan kepada koperasi serta…
Belum Terdaftar Penerima Dana Bantuan Sosial? Yuk Daftar… SITEKNONEWS.COM - Belum Terdaftar Penerima Dana Bantuan Sosial? Yuk Daftar Dana Bantuan Sosial Pakai Aplikasi Resmi Ini! Aplikasi resmi yang dikeluarkan oleh Kementrian Sosial Republik…
Daftar Dan Log In BPJSTKU PU (BPJS Ketenagakerjaan) Dengan… SITEKNONEWS.COM - Daftar BPJSTKU PU, Perkembangan zaman yang sudah memasuki dunia digitalisasi ini membuat para pengembang berlomba- lomba untuk menghasilkan aplikasi yang mempermudah para konsumennya.…
Cek Penerima Bantuan Sembako BPNT Rp. 600 Ribu Juli 2021 Di… SITEKNONEWS - Segera Cek Penerima Bantuan Sosial Sembako BPNT Rp. 600 Ribu Juli 2021 Di cekbansos.kemensos.go.id. Pendistribusian bantuan sosial Kartu Sembako atau Bantuan Pangan Non…
Siapkan KTP! Bansos Tunai Rp 300 Ribu Cair Juni 2021 Cek… SITEKNONEWS - Kabar gembira!! Siapkan KTP! Bansos Tunai Rp 300 Ribu Cair Juni 2021 Cek Penerima dengan login cekbansos.kemensos.go.id. Untuk lebih jelasnya Simak cara cek…
Yang termasuk pengeluaran rutin dalam APBN adalah? Yang termasuk pengeluaran rutin dalam APBN adalah? bantuan program, bantuan proyek, dan gaji pegawai bantuan proyek, gaji pegawai, dan belanja barang gaji pegawai, belanja barang,…
Cara Dapat Diskon Listrik PLN Secara Online di… [the_ad_placement id="bawah-judul"] SITEKNONEWS - Kabar gembira, Pemerintah Melanjutkan Program stimulan potongan harga token listrik PLN diperpanjang pada kwartal III 2021 atau sampai September 2021. Perpanjangn…
Kartu Prakerja Gelombang 23 Segera Dibuka, Ini Jadwa,… SITEKNONEWS.COM - Kartu Prakerja Gelombang 23 Segera Dibuka, Ini Jadwa, Syarat & Cara Daftar Akun di prakerja.go.id. Pemerintahan sudah buka akses tombol register akun Kartu…
Tutorial Cek Dashboard dan Login Prakerja.go.id Gelombang 23… SITEKNONEWS.COM - Login Prakerja.go.id, Kartu Prakerja merupakan jenis kartu dari pemerintah sebagai program pengembangan kompetensi kerja. Tujuannya tentu saja untuk diberikan kepada pencari kerja, buruh,…
Penerimaan yang diterima RTK yaitu? Penerimaan yang diterima RTK yaitu? sewa, upah, bunga modal dan laba pajak, gaji, honor dan hadiah sewa, investasi dan konsumsi laba, dividen, honor dan bonus…