Berikut ini, benua dengan angka kelahiran terendah adalah ….

Berikut ini, benua dengan angka kelahiran terendah adalah ….

  1. Benua Afrika

  2. Benua Asia

  3. Benua Eropa

  4. Benua Amerika

Daftar Isi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah C.

Pembahasan

Pada tahun 2005, jumlah penduduk Eropa mencapai 730 juta jiwa. Kemudian pada tahun 2015, jumlah ini bertambah menjadi 742 juta jiwa. Hal tersebut berarti bahwa dalam kurun waktu 10 tahun terjadi penambahan sebesar 12 juta jiwa di Benua Eropa. Pertambahan penduduk Eropa yang relatif rendah tidak terlepas dari angka kelahirannya yang kecil, yaitu hanya 11 jiwa per 1.000 penduduk. Angka kelahiran di Benua Eropa lebih kecil dibanding dengan benua lainnya, seperti Afrika (36 jiwa per 1.000 penduduk) dan Australia (13 jiwa per 1.000 penduduk). Laju pertumbuhan penduduk Eropa sangat rendah, bahkan mencapai angka 0,2% per tahunnya.

Jadi, jawaban yang tepat adalah C.

Untuk memperdalam pemahaman kamu, kami menyarankan untuk membaca soal lainnya yaitu “Latar belakang dihapuskannya sistem tanam adalah karena….” lengkap dengan jawaban dan pembahasannya.

Trending:   . . . is a tool with a flat flexible blade used for mixing and spreading.

About Admin Dua